Headlines News :
Home » » 5 Fasilitas Univeristas Indonesia

5 Fasilitas Univeristas Indonesia

Written By udhernetwork on Rabu, 17 April 2013 | 11.27

Fasilitas dan sarana olahraga yang dimiliki oleh UI antara lain:
•    Stadion
o    Lapangan sepak bola & futsal
o    Lompat jangkit
o    Atletik
•    Indoor (gymnasium)
o    Lapangan bulu tangkis
o    Lapangan bola voli
o    Lapangan bola basket
•    Outdoor
o    Lapangan hokey
o    Lapangan tenis (4 line)
o    Lapangan basket (3 line)
o    Lapangan voli (3 line)
o    Lapangan bulutangkis (1 line)

Selain fasilitas tersebut ada juga fasilitas pendukung yaitu :

1.    BUS KUNING



Bus kampus disediakan untuk melayani kebutuhan transportasi mahasiswa di dalam kampus UI Depok. Di kalangan warga UI, bus ini lebih dikenal dengan sebutan Bus Kuning (Bikun), karena bus ini memiliki warna dominan kuning. Hingga tahun 2005, UI telah memiliki 20 unit Bus Kampus. Bus-bus tersebut secara rutin akan melayani rute di dalam kampus pada hari Senin—Jumat, mulai pk.07.00-22.00 sementara pada hari Sabtu hanya sampai pukul 14.00 WIB.

2.    SEPEDA KAMPUS




Sejak tahun 2007, UI menyediakan fasilitas peminjaman sepeda kepada mahasiswanya. Sepeda dapat digunakan oleh mahasiswa dengan cara menunjukan KTM ke petugas yang menjaga. Sepeda dapat digunakan sepuasnya, tetapi tidak boleh keluar dari jalur sepeda yang telah disediakan. Sepeda juga boleh dikembalikan di terminal mana saja. Jadi apabila mahasiswa meminjam sepeda dari terminal sepeda Fisip, mahasiswa tersebut boleh mengembalikan sepeda yang dipinjam ke terminal FIB atau terminal mana saja yang ada di UI. Untuk mengembalikan sepeda, caranya sama dengan meminjam yakni dengan menunjukkan KTM ke petugas penjaga. Sepeda kampus melayani mahasiswa hingga pukul 17.00.
Share this post :

Posting Komentar

 
Support : Arsitektur Universitas Lampung | udherdhoank | Poetra_sesano | Suwan_Onek
Copyright © 2013. Arsitektur Unila
Template Created by Creating Website Published by Arsitektur Unila
Proudly powered by Blogger